Rapat Koordinasi Pemantuan dan Pengawasan PSDA Kegiatan Rencana Penataan Kawasan Bendungan Waduk Wadaslintang
Rapat Koordinasi Pemantuan dan Pengawasan PSDA Kegiatan Rencana Penataan Kawasan Bendungan Waduk Wadaslintang
Sendangdalem. Kamis, 8 Mei 2025 Kasi Trantib menghadiri serta sambutan dalam acara Rapat Koordinasi Pemantuan dan Pengawasan PSDA Kegiatan Rencana Penataan Kawasan Bendungan Waduk Wadaslintang di Balai kemasyarakatan Desa Sendangdalem. Kediatan ini dilaksanakan sebagai upaya penyerapan aspirasi dalam rencana penataan kawasan Bendungan Waduk Wadaslintang. Hal tersebut perlu dilakukan karena banyaknya stakeholder baik pemerintah ataupun swasta dan masyarakat yang ada di sekitar bendungan.
---- Berita Terkait ----